Biaya Kuliah

Tabel ketentuan pembiayaan kuliah Tahun Akademik 2024-2025

 

Kelas Reguler Pagi

Fakultas Kesehatan (Prodi: Kesehatan Masyarakat, Ilmu Keperawatan, Kebidanan, Rekam Medis dan Informasi Kesehatan)
Jenis Biaya Besaran (Rp.) Keterangan
Biaya Pendaftaran 350.000 Dibayarkan pada saat mendaftar
Biaya Registrasi Mahasiswa Baru 9.000.000 Dibayarkan saat dinyatakan Lulus USM
Biaya PK2MB + Perpustakan 1.450.000 Dibayarkan maksimal H-1 sebelum pelaksanan PK2MB
Biaya Kuliah Tetap (DPP, UKT & UKV/SKS) 9.500.000 Ditagihkan setiap semester
Mahasiswa mendapatkan Beasiswa YPIM (Rp. 3.650.000)
Biaya kuliah menjadi Rp. 5.850.000/Semester atau Rp. 975.000/Bulan

Dibayarkan pada tanggal 5 setiap bulannya
Biaya Heregistrasi 300.000 Dibayarkan Setiap awal semester
Asrama (Opsional) 3.700.000 Dibayarkan lunas sebelum masuk asrama
Seragam - Ditentukan kemudian
Praktik/Lahan - Ditentukan kemudian
Skripsi - Ditentukan kemudian
Wisuda - Ditentukan kemudian

 

Fakultas Kesehatan (Prodi: Profesi Ners)
Jenis Biaya Besaran (Rp.) Keterangan
Formulir Pendaftaran 350.000 Dibayarkan pada saat mendaftar
  • Bagi lulusan S1 Keperawatan luar Institut Mahardika
  • Gratis bagi lulusan S1 Institut Mahardika
Registrasi Mahasiswa Baru S1 Keperawatan luar lulusan Institut Mahardika 1.500.000 Dibayarkan pada saat heregistrasi
  • Bagi lulusan S1 Keperawatan luar Institut Mahardika
  • Gratis bagi lulusan S1 Institut Mahardika
Biaya Kuliah Paket Ners Reguler Pagi 21.500.000 Pembayaran maksimal 15 Agustus 2024. (Pembayaran minimal 50%)

 

Fakultas Teknik (Prodi: Informatika)
Jenis Biaya Besaran (Rp.) Keterangan
Biaya Pendaftaran 300.000 Dibayarkan pada saat mendaftar
Biaya Registrasi Awal 5.000.000 Dibayarkan saat dinyatakan Lulus USM
*Dapatkan potongan sebesar 50% bagi 100 orang pendaftar pertama
Biaya Kuliah Tetap (DPP, UKT & UKV/SKS) 6.000.000 Ditagihkan setiap semester
*Dapatkan potongan sebesar 50% bagi 100 orang pendaftar pertama
Biaya Heregistrasi 250.000 Dibayarkan Setiap awal semester
Asrama (Opsional) 3.700.000 Dibayarkan lunas sebelum masuk asrama
Seragam - Ditentukan kemudian
Praktik/Lahan - Ditentukan kemudian
Skripsi - Ditentukan kemudian
Wisuda - Ditentukan kemudian

 

Lintas Jalur dari D3 semua prodi kesehatan (umum) ke S1 Kesehatan Masyarakat
Jenis Biaya Besaran (Rp.) Keterangan
Formulir Pendaftaran 350.000 Dibayarkan pada saat mendaftar
Biaya Konversi 500.000 Dibayarkan pada saat mendaftar
Biaya Kuliah Paket 22.500.000 Masa studi 3 (tiga) semester
Skripsi - Ditentukan kemudian
Wisuda - Ditentukan kemudian

 

Kelas Reguler Sore

Program D3 Keperawatan Alih Jenjang ke S1 Ilmu Keperawatan
Jenis Biaya Besaran (Rp.) Keterangan
Formulir Pendaftaran 350.000 Dibayarkan pada saat mendaftar
Biaya Kuliah Paket + Konversi 18.000.000 Dibayarkan dalam 2 (dua) semester
Skripsi - Ditentukan kemudian
Wisuda - Ditentukan kemudian

 

Program Profesi Ners
Jenis Biaya Besaran (Rp.) Keterangan
Formulir Pendaftaran 350.000 Dibayarkan pada saat mendaftar
Biaya Kuliah Paket 19.500.000 Dibayarkan dalam 2 (dua) semester
Angkat Sumpah - Ditentukan kemudian